Instal Win 8 Menggunakan Flasdisk

Berikut Cara membuat instalan windows 8 di flashdisk, ada beberapa persiapan sebelum mengikuti tahapannya, Persiapan yang dibutuhkan antara lain :
  1. Diperlukan file ISO yang berisikan instalan windows 8
  2. Flashdisk 8 giga
  3. Komputer yang terinstalasi minimum windows 7
  4. Sebaiknya menonaktifkan antivirus

Cara 01 :
Dengan menggunakan Program Windows7-USB-DVD-tool Download disini
 
 Tahapan :
  1. Install Windows7-USB-DVD-tool dan jalankan
  2. Pilih lokasi file ISO Windows 8
  3. Pilih tipe media dalam hal ini adalah USB Flashdisk
  4. Pilih Lokasi  Flashdisk
  5. Lalu klik Begin Copying Instalation
  6. Setelah selesai, tutup program  Windows7-USB-DVD-tool dan lakukan restart untuk mengetahui apakah flashdisk anda telah berhasil dibuat menjadi instalator

Cara 02 :
Dengan Menngunakan Program UltraIso Download disini
Tahapan :
  1. Install UltraIso dan jalankan
  2. Pilih lokasi file ISO Windows 8
  3. Pilih Menu Bootable > Write Disk Image
  4. Pada tombol "Write Methode" Pilih 'USB+HDD' dan Pada Disk Drive pastikan lokasi flashdik anda. Lalu Klik "Write"
  5. Setelah selesai, lakukan restart untuk mengetahui apakah flashdisk anda telah berhasil dibuat menjadi instalator
Masih ada beberapa cara lain, akan dibahas pada postingan berikutnya..
NB :
Bila dalam menjalani tahapan diatas, anda menemui beberapa kendala mungkin bisa diatasi dengan daftar download dibawah ini
 
File pembuat Windows 8 di flashdisk, (Windows7-USB-DVD-tool) disini
File Pembuat ISO ( all image to ISO ) bisa di download disini 
 
Untuk XP, bisa didownload disini
Win 7,  bisa didownload disini
Linux ; ubuntu xx, Mint, bisa didownload disini
Format Flashdisk,  bisa didownload disini
Boot 98 Maker, Bisa Didownload disini
Virtual CD,  bisa didownload disini
Buka win8 bisa didownload disini

Recent Posts

comments powered by Disqus