Bagaimana menemukan file yang hilang di windows xp ?

Seiring dengan makin penuhnya harddisk kita dengan berbagai file, mulai timbul kesulitan untuk menemukan file. Namun, Ada cara mudah dan cepat untuk menemukan file yang hilang ( alias sulit di cari ) di komputer kamu. Saya sarankan, coba cari berdasarkan ekstensinya (sebagai contoh untuk file word, ketik *.doc, Excel *.xls, Acrobat *.pdf, *.ppt dan *.exe untuk eksekutable atau aplikasi). Kalau kamu tidak tahu nama file tapi sedikit tahu mengandung kata tertentu, coba cari file dengan kata kunci yg lebih spesifik.



Coba tekan tombol start, arahkan ke isian search lalu klik file atau folder. Nantinya dialog hasil pencarian akan muncul.

Recent Posts

comments powered by Disqus