Catatan ringkas berikut hanya sebagai gambaran kedetailan pembahasan masalah tayamum yang diambil dari beberapa menit awal ceramah Al Ustadz Dzulqarnain. Oleh karena itu kami tetap mengharapkan ikhwah sekalian mendengarkan secara sempurna kajian berikut karena didalamnya terdapat banyak sekali materi yang harus didengarkan secara urut dengan penuh perhatian, semoga bermanfaat.
Bab Tayamum
Pengertian- bahasa : maksud, sengaja
- istilah : beribadah kepada Allah dengan sengaja menggunakan sha’id (tanah) yang baik untuk mengusap wajah dan dua telapak tangan
Cara Tayamum
- Memukulkan / menepukkan ke 2 telapak tangan dengan 1 kali pukulan ke bumi
- Disunnahkan untuk meniup telapak tangan / dengan saling menepuk antar telapak tangan
- Mengusapkan ke wajah kemudian pergelangan tangan atau sebaliknya
- Cukup dengan mengusap wajah / pergelangan tangan saja (tidak harus kena semua secara menyeluruh sebagaimana wudhu)
Nama File: | Tayamum_AlUstadzDzulqarnain.zip |
Ukuran: | 13.1 Mb |
Deskripsi: | www.iLmoe.com |
Link Download: | http://www.salafishare.com/id/28B5ELEGNPNM/Tayamum_AlUstadzDzulqarnain.zip |
Tayamum_AlUstadzDzulqarnain.mp3 13M