Khutbah Jum’at – Keselamatan Hati

Sesungguhnya di dalam tubuh terdapat segumpal daging, yang apabila segumpal daging tersebut baik, maka akan baik pula seluruh tubuh, dan apabila segumpal daging tersebut rusak, maka akan rusak pula seluruh tubuh. Ketahuilah bahwa segumpal daging tersebut adalah .
Pada hari dimana tidak akan bermanfaat harta dan anak keturunan, kecuali bagi siapa yang datang kepada Allah dengan yang .
adalah tempat ilmu dan pengetahuan, yang baik akan selalu bertakwa dan khusyu kepada Allah, lemah lembut terhadap sesama. Dan bahwa ketakwaan adalah merupakan sumber kehidupan .
Penduduk surga ada tiga:

  • Orang yang memiliki kekuasaan, bertindak adil, dan senang bersedekah.
  • Seorang lelaki yang penyayang dan lembut hatinya kepada setiap kerabat
  • Seorang yang menjaga kehormatan dan menahan dirinya padahal dia memiliki keperluan
Hal yang dapat melembutkan :
  • Membaca Al Quran
  • Memperbanyak mengingat kematian dengan berziarah dan takziah
  • Berdzikir kepada Allah, termasuk mempelajari ilmu agama
  • Mewujudkan keimanan di dalam diri seorang hamba
  • Mengerjakan perintah dan meninggalkan larangan Allah
  • Terus menerus bersama orang-orang yang baik
  • Bergaul bersama orang-orang yang berada di bawahnya (dalam hal dunia)
  • Mengambil pelajaran dari kisah kehancuran umat terdahulu
Semoga dengan rekaman kutbah di atas dapat menjadi contoh bagi kaum muslimin yang ingin memberikan materi khutbah jum’at. Dan bagi ikhwah yang ingin membuat transkrip ceramah diatas, dapat diberikan linknya pada bagian komentar sehingga akan semakin mempermudah kaum muslimin dalam mengambil manfaat.
[SND] Ketenangan_Hati_AlUstadzDzulqarnain.mp3 2.7M
2009 kotbah jum’at 2009 khutbah musibah kutbah jumah kutbah 2009 khotbah 2009 download tentang teroris kesalahan dalam kutbah jumah hutbah jumah khutbah jum’ah www.kutbah .com musibah kutbah jum`at download al quran khutbah bulan maret akibat terjadinya musibah contoh download kajian tentang teroris khutbah jum’at khutbah jum’at ustadz dzulqornaen motivasi kutbah terbaru rangkuman

Recent Posts

comments powered by Disqus